
“Warga desa guyangan, kecamatan Bangsri Jepara, baik dari kalangan NU, Muhammadiyah maupun Syiah mengadakan acara peringatan asyura untuk mengenang kesyahidan Sayyidina Husain as cucunda tercinta Nabi Muhammad saww yang gugur Syahid di Karbala, Minggu...